Kamis, 06 September 2012

Salah Satu Fungsi Dari Produk Teknologi Informasi

   Telepon Seluluer (ponsel) atau yang lebih dikenalnya lagi dengan handphone (HP) adalah perangkat telekomunikasi modern dari telepon yang bisa dibawa kemana-mana dan tidak perlu adanya jaringan kabel seperti telepon. Selain berfungsi untuk melakukan dan menerima panggilan telepon, handphone juga bisa untuk mengirim pesan atau yang lebih dikenal dengan SMS.

   Belakangan ini, handphone sudah menjadi barang wajib yang harus dibawa dan tidak terpisahkan. Tidak hanya bagi orang-orang diperkotaan namun juga sudah merambah ke daerah pedesaan. Selain canggih, harga handphone kinipun cukup terjangkau dengan fitur-fitur yang diinginkan. 

Fungsi handphone:

  • Telepon dan SMS
  • Videocall
  • Browsing Internet
  • Chatting
  • Menonton Televisi
  • Mendengarkan lagu (MP3) dan radio
  • Notes 
  • Hiburan dan Game
  • Dan lain-lain.
   Kini handphone sudah menjadi gadget yang multifungsi. Karena beberapa perusahaan handphone sudah semakin mempercanggih handphone yang sekedar hanya bisa untuk telepon dan SMS menjadi 'komputer mini' dengan adanya layanan-layanan tersebut, para pengguna handphone menjadi dimudahkan dan dilayani dengan handphone teknologi canggih masa kini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar